Jalan-jalan sekitar kalsel

Selasa, 20 Agustus 2013

Pantai Angsana

Lepas 500 mtr dr bibir pantai, terdapat 15 titiki terumbu karang yg bisa diliat dgn mata telanjang dari atas perahu (bakal lebih keren kalo snoorkling ato Diving). Dgn lebih dari 50 spesies terumbu karang yg terdapat disana, mata kita bener2 dimanjain ma sesuatu yg Luar Biasa. 
Lokasi pantai sendiri bisa ditempuh dgn perjalanan darat, persisnya di Kec. Angsana Kab. Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan. 

Kalo dr Banjarmasin ±4 jam perjalanan darat, agan2 dr sulawesi bisa dari Makasar tujuan Batulicin kemudian lanjut ±3 jam perjalanan darat. 

Ni Pantai punya prospek cerah, sayang belum tersentuh Listrik & minim promosi dari pemerintah setempat. Mari kita tunjukkan bahwa Indonesia punya banyak destinasi wisata yg menakjubkan. Bantu Share ya agan2. Thanks